Ibu hamil sangat rentan terhadap berbagai macam penyakit, hal ini dikarenakan anti bodi yang dimiliki oleh ibu dibagi dua dengan bayi yang sedang dikandungnya. Makanya disini para ibu harus sangat menjaga kesehatannya, karena dapat berpengaruh juga terhadap kesehatan sang bayi yang sedang dikandung.
Apalagi cuaca sekarang yang sedang tidak stabil kadang panas, kadang hujan lebat. Para ibu harus ekstra hati-hati dalam mengkonsumsi berbagai macam makanan, supaya tidak mudah terserang flu dan batuk. Bagaimana kalo sekarang ibu nya sedang mengalami batuk pilek maupun flu ?
Jadi disini ada beberapa tips untuk mengobati ibu hamil yang sedang mengalami flu maupun batuk pilek dan pastinya tidak perlu mengkonsumsi obat kimia, karena sangat tidak dianjurkan sekali, takutnya berefek samping pada bayi yang dikandung. Yuk mari disimak ibu-ibu sekalian.
Minum air hangat juga dapat mengurangi semakin parahnya batuk pilek dan flu yang dialami oleh ibu. Baca juga : Tips Memilih Susu Untuk Ibu Hamil
Apalagi cuaca sekarang yang sedang tidak stabil kadang panas, kadang hujan lebat. Para ibu harus ekstra hati-hati dalam mengkonsumsi berbagai macam makanan, supaya tidak mudah terserang flu dan batuk. Bagaimana kalo sekarang ibu nya sedang mengalami batuk pilek maupun flu ?
Jadi disini ada beberapa tips untuk mengobati ibu hamil yang sedang mengalami flu maupun batuk pilek dan pastinya tidak perlu mengkonsumsi obat kimia, karena sangat tidak dianjurkan sekali, takutnya berefek samping pada bayi yang dikandung. Yuk mari disimak ibu-ibu sekalian.
Ibu hamil |
Tips Mengobati Flu dan Batuk pada Ibu Hamil
1. Minum air putih yang banyak
Usahakan untuk sering mengkomsumsi air, khususnya air putih dan hangat kalau perlu, karena tubuh sang ibu perlu banyak asupan air dikarena harus berbagi dengan sang bayi.Minum air hangat juga dapat mengurangi semakin parahnya batuk pilek dan flu yang dialami oleh ibu. Baca juga : Tips Memilih Susu Untuk Ibu Hamil
2. Minum teh Herbal hangat
Selain menghangatkan tubuh, teh hangat juga meringankan batuk pilek maupun flu yang sedang dialami sang ibu. Teh juga bermanfaat untuk merelaksasi ibu supaya tidak stres dan tegang.3. Hirup uap
Ini adalah cara aman yang bisa dilakukan ibu hamil untuk mengatasi hidung tersumbat karena flu. Taruh sewadah air panas, dan hirup uapnya dengan menutupkan handuk di kepala. Cara ini bisa meringankan hidung tersumbat dan sakit kepala. Cara ini juga bisa membuat pernapasan ibu lebih nyaman, karena uap panas yang keluar.4. Istirahat
Flu bisa menurunkan kekebalan tubuh secara drastis. Maka untuk bertempur melawan berbagai penyakit di tengah imun tubuh sedang menurun, istirahat bisa jadi senjata untuk memperkuat imunitas. Baca juga : 5 Macam Buah-Buahan yang Baik Untuk Ibu Hamil5. Jangan lupa selalu buang lendir
Saat batuk atau flu sebaiknya meludahkan lendir yang ada, jika tidak dikeluarkan akan menyebabkan masalah kesehatan lainnya. Lendir tersebut merupakan pertahanan tubuh untuk mengeluarkan bakteri atau kotoran, untuk itu sebaiknya selalu dibuang.
6. Usahakan untuk tidak keluar rumah
Di cuaca yang tidak bagus sebaiknya si ibu tidak bepergian keluar rumah karena akan membuat batuk dan flu nya semakin parah. lebih istirahat dirumah terlebih dahulu sampai benar-benar sembuh.
7. Konsumsi Buah-Buahan yang banyak mengandung vitamin C
Usahakan untuk selalu mengkonsumsi buah yang banyak mengandung vitamin c, karena dapat memperkuat daya tahan tubuh anda. apa saja buah yang banyak mengandung vitamin c silahkan anda baca disini."buah yang banyak mengandung vitamin c"
Itulah beberapa tips untuk mengobati flu dan batuk pilek pada ibu hamil semoga bermanfaat ya.
Semoga cepat sembuh ya para ibu, karena kalian sedang melakukan pekerjaan terberat didunia ini, yaitu mengandung, karena resikonya sangat tinggi.
Itulah beberapa tips untuk mengobati flu dan batuk pilek pada ibu hamil semoga bermanfaat ya.
Semoga cepat sembuh ya para ibu, karena kalian sedang melakukan pekerjaan terberat didunia ini, yaitu mengandung, karena resikonya sangat tinggi.
0 Response to "Obat Flu dan Batuk Pilek untuk Ibu Hamil "
Posting Komentar